iklan1
iklan1

Tiba Semalam, Hari Ini Biden Bertemu Jokowi di The Apurva Kempinski Bali

avatar artik.id
  • URL berhasil dicopy
Foto: Facebook @Presiden Joko Widodo
Foto: Facebook @Presiden Joko Widodo

SURABAYA | ARTIK.ID - Dalam akun resmi di Facebook @Presiden Joko Widodo, pada Senin (14/11/2022) mengatakan, Presiden Amerika Serikat Joe Biden tiba di Bali semalam.

"Hari ini kami bertemu di The Apurva Kempinski Bali," kata Jokowi.

Jokowi menyampaikan terima kasih atas kehadiran Presiden Biden pada KTT G20 di Indonesia.

"Saya berharap KTT G20 ini akan dapat menghasilkan kerja sama konkret yang dapat membantu dunia dalam pemulihan ekonomi global," pungkasnya.

(ara)

Editor :